15 November 2012

Perilaku Hidup Bersih Dan Sehat Dalam Rumah Tangga

Perilaku hidup bersih dan sehat (PHBS) adalah seluruh perilaku kesehatan yang dilakukan berdasarkan kesadaran sehingga anggota keluarga dapat menolong dirinya sendiri dibidang kesehatan dan berperan aktif dalam kegiatan-kegiatan yang berhubungan dengan kesehatan di masyarakat. Setiap keluarga dianjurkan berprilaku hidup bersih dan sehat.

Berikut prilaku-prilaku hidup bersih dan sehat :

1. Persalinan Ditolong Oleh Tenaga Kesehatan 

Persalinan adalah suatu ritual dimana seseorang memepertaruhkan nyawanya, hanya ibunya kah yang selamat, hanya bainyakah yang selamat, atau kedua-duanya selamat. Maka hal tersebut tidak dapat dianggap remeh sebab akan menimbulkan sebuah penyesalan yang berkepanjangan. Oleh sebab itu hendaknya persalinan dilakukan bersama tenaga kesehatan.

Saat ini pemerintah telah memberikan bantuan berupa jaminan persalinan (JamPersal), yaitu bantuan bagi ibu-ibu hamil yang akan melakukan persalinan, persalinan tersebut ditolong oleh tenaga kesehatan dan menggunakan peralatan yang aman da steril, sehingga mencegah terjadinya infeksi dan bahaya kesehatan lainnya.

Semua ibu hamil boleh melahirkan secara gratis di tempat pelayanan kesehatan di seluruh Indonesia. Ibu selamat, bayi lahir sehat.

2. Memberi Bayi ASI Eksklusif




Yang dimaksud dengan ASI eksklusif adalah memberikan ASI kepada bayi mulai dari ia lahir, sebab ASI merupakan makanan/minuman dengan kandungan gizi yang cukup dan sesuai dengan kebutuhan bayi.








3. Menimbang Bayi Dan Balita Setiap Bulan


Bayi dan balita perlu ditimbang setiap bulan untuk memantau pertumbuhan dan perkembangannya, penimbangan bayi dan balita dilakukan setiap bulan sampai berusia lima tahun. Dengan begitu orang tua dapat mengetahui apakah bayi dan balita tumbuh dengan sehat, mencegah gangguan pertumbuhan balita setiap bulan, dapat mengetahui konsumsi gizi apa saja yang diperlukan bayi dan balita setiap bulan.



4. Menggunakan Air Bersih



Air merupakan sumber kehidupan dan dipergunakan sehari-hari untuk minum, memasak, mandi, mencuci dan sebagainya, oleh sebab itu gunakan air yang bersih agar tidak terkena dan terhindar dari penykit. Air bersih memiliki ciri-ciri seperti tidak berwarna (jernih), tidak berbau, tidak berasa (tawar).







5. Memberantas Jentik Nyamuk Di Rumah


  • Bak sampah ditutup rapat 
  • Mengubur barang-barang bekas
  • Menutup tong yang berisi air 
  • Menguras bak mandi secara berkala 





6. Mengkonsumsi Sayur Dan Buah Setiap Hari


Dengan mengkonsumsi sayur dan buah setiap hari akan memelihara kesehatan, memelihara panca indra seperti mata, membentuk kekebalan tubuh, membantu pertumbuhan bagi anak, dan dapat mencegah datangnya penyakit.





7. Tidak Merokok Di Dalam Rumah





Rokok adalah gabungan dari bahan kimia yang apabila dihisap akan mengeluarkan sekitar 4.000 bahan kimia yang berbahaya, seperti nikotin, tar dan karbon monoksida. Rokok dapat merusak jantung dan aliran darah, kerusakan pada paru-paru, berkurangnya kemampuan darah membawa oksigen sehingga sel-sel tubuh akan mati.






Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Back Links

freebanner4uSERIBU KAWANbertaubatlahiklanseribuartissexy17freebacklinks4usatriopiningitkatamutiara4usehatwalafiahiniinfo4uiklansahabat2billiontraffic4uiklanwargaseribusayangbloggratiss4usurgalokaSERBA SERBISENI LUKISTEMPLATE GRATISWARGA BISNISAGUS FAUZY4905GOBLOGANEKA VIDEOFECEBLOG 4UIsangrajamayasurgawebbabulfatahbacklinkgratis4uBUSANA MUSLIMseribukatamutiaramajelisrasulullahSERIBU KAWAN